Senin, 12 Juli 2021

Penerapan MVVM pada Windows Presentation Foundation (WPF)

MVVM merupakan variasi dari MVC yang memisahkan view menjadi 2, yaitu view dan view model yang terhubung melalui data binding. MVVM terdiri atas Model, View dan View Model. Kali ini saya akan membuat project "Item Penjualan" dengan menerapkan MVVM menggunakan WPF (.Net Framework). Berikut ini langkah-langkahnya :

Minggu, 11 Juli 2021

Mobile Development dengan Xamarin

Xamarin merupakan tools atau framework pengembangan aplikasi mobile lintas platform yang dapat membangun aplikasi iOS dan Amdroid, serta aplikasi Windows dan Mac dengan menggunakan bahasa pemograman C#. Kali ini, saya akan membuat program "Hello World" menggunakan Xamarin. 

Berikut ini langkah-langkahnya :

Sabtu, 10 Juli 2021

Membuat Aplikasi dengan .Net Framework

 1. Membuat Kalkulator Sederhana 

1.1. Membuat Project Window Form di Visual Studio

          Klik new project, pilih Windows Forms App